Sah, Feriansyah Sebagai Ketua DPD SWI OKU Timur Masa Bakti 2022-2025

/ Senin, 27 Juni 2022 / 17.09.00 WIB


POSKOTASUMATERA.COM
-OkuTimur- Bumi Sebiduk Sehaluan demikian di kenal sebagai identitas wilayah OKU Timur merupakan bagian wilayah provinsi Sumsel yang memiliki perangai iklim daerah yang cukup kondusif serta Madani.

Minggu 26/06/2022), sejumlah wartawan dari berbagai media cetak dan online yang berada di wilayah OKU Timur mengadakan rapat pembentukan kepengurusan Dewan Pimpinan Daerah Sekretariat Bersama Wartawan Indonesia. Secara meyakinkan dan sepakat bahwa SWI merupakan sebuah organisasi yang dapat mewadahi para insan jurnalistik dengan peran sosial kontrol dan sebagai mitra untuk kesimbangan suatu pemberitaan secara profesional serta teratur.

Pembentukan pengurus DPD SWI OKU Timur merupakan tidak lanjut surat mandat yang diterima agar segera dibentuk kepengurusan tingkat DPD. Kegiatan diadakan secara musyarah dan mufakat akhirnya terpilih Feriansyah sebagai Ketua DPD SWI OKU Timur periode 2022-2025.

Feriansyah sebagai Ketua terpilih mengatakan,"DPD SWI OKU dapat menjadi sarana pemersatu bagi para wartawan diwilayah.

"Bersama-sama menciptakan iklim pers yang menjunjung tinggi profesionalisme serta menanamkan integritas diri dalam berorganisasi khususnya di wilayah OKU Timur", tegas Feriansyah.

Senada dengan itu, Doni ketua DPW SWI Sumsel memberikan apresiasi tinggi kepada kepengurusan yang baru terpilih.

"Semoga kepengurusan DPD SWI OKU Timur dapat menjalankan jurnalistik secara profesional dan mengutamakan kode etik serta sebagai wadah tali silahtuhrahmi sesama anggota", ungkap Doni.

Struktur Pengurus DPD SWI OKU Timur Periode 2022 - 2025 sebagai berikut :

Ketua Feriansyah (kabar-investigasi.com)

Sekretaris Wiwien Novandra (Radar OKU Raya)

Wakil Ketua I Yuliansyah (Radar OKU Raya)

Wakil Sekretaris Junaidi (Jurnalpolisi.co.id)

Bendahara Rusli Amarta (Radar OKU Raya)

Wakil Bendahara Suyanto (Radar OKU Raya)

Kepala Departemen Kaderisasi dan Keanggotaan Hemilia Hamri (Aliansi)

Kepala Departemen DIKLAT dan Pembangunan SDM Holidin (Cinta Damai)

Kepala Departemen Humas dan Antar Lembaga Lahidin (jurnalpolisi.co.id)

Kepala Departemen Media Massa Suyanto (Radar OKU Raya)

Kepala Departemen Budaya Seni dan Pariwisata Bambang Irawan (Media Tipikor)

Kepala Departemen Pemberdayaan Perempuan Heryani (Pilarinformasi.com)

Wakil Kepala Departemen Pemberdayaan Perempuan Maya Suhertati (Pilarinformasi.com)

Kepala Departemen Sosial dan Ekonomi Syamsudin

Kepala Departemen Advokasi dan Hukum Herwani, RPA, SH. (PS/RUSLAN)

Related Posts:

Komentar Anda

:)
:(
=(
^_^
:D
=D
|o|
@@,
;)
:-bd
:-d
:p