Unit Reskrim Polsek Pancur Batu Turun Kelokasi Diduga Tempat Perjudian

/ Senin, 26 September 2022 / 18.05.00 WIB

POSKOTASUMATERA.COM-DELISERDANG-Unit Reskrim Polsek Pancur Batu tindak lanjuti informasi masyarakat terkait adanya   Permainan judi mesin Ikan Ikan dan dadu putar Di Wilkum Polsek Pancur Batu, Senin (26/09/2022) sekira pukul 15.30 WIB.

Kegiatan penindakan dilaksanakan langsung oleh AKP Amir Sitepu S.H (Kanit Reskrim Polsek Pancur Batu),  Ipda Rudi Salam Tarigan S.H (  Panit l opsnal Reskrim Polsek Pancur Batu), Ipda Junaedi Karosekali S.H (Panit II Opsnal Unit Reskrim Polsek Pancur Batu), Aiptu S.I Bangun( Ba Unit Reskrim Polsek Pancur Batu), Bripka Herry Kristian ( Ba Unit reskrim Polsek Pancur Batu) dan Brigadir Fv.Marpaung (Ba Unit Reskrim Polsek Pancur Batu).

Dari hasil penindakan yang dilakukan petugas, di Desa Durin Tonggal perumahan de Varel tidak ditemukan adanya pemain judi mesin ikan ikan dan dadu putar.

Adapun rangkaian kegiatan yang dilakukan, Pada Hari Senin , Tanggal 26-09-2022 Sekitar Pukul 15.30 Wib, s/d Selesai  Unit Reskrim Yg Di Pimpin Oleh Kanit Reskrim Panit l Dan Panit II, Mendatangi lokasi yang di Indikasikan Sebagai Tempat Permainan judi ,Setelah Dilakukan pengecekan tempat tersebut negatif ada kegiatan permainan judi selama berlangsungnya giat situasi dalam keadaan aman dan terkendali.

Selanjutnya petugas melakukan pemasangan informasi di tempat terduga perjudian dengan menghimbau kepada masyarakat agar menginformasikan jika ada praktek perjudian.(PS/HS)

Related Posts:

Komentar Anda

:)
:(
=(
^_^
:D
=D
|o|
@@,
;)
:-bd
:-d
:p