POSKOTASUMATERA.COM-TAPSEL-
Lebih lanjut disampaikan Camat Angkola Barat M. Thohir Parlindungan Pasaribu," pihaknya siap dan bersedia memfasilitasi ke OPD terkait untuk mendapatkan pembinaan serta pelatihan yang dibutuhkan agar nantinya produk yg dihasilkan lebih berkualitas dan bermutu.
Dan hal ini selaras dengan Visi Misi Bupati Tapanuli Selatan Bapak H. Dolly Parlindungan Pasaribu, S.Pt, MM. yakni "Tapanuli Selatan yang lebih Sejahtera dengan meningkatkan kualitas sumber daya manusia pembangun yang unggul dan mandiri, berbasis ekonomi kerakyatan melalui pemanfaatan serta pengelolaan sumber daya lokal yang produktif," ungkap Camat Angkola Barat.
Diharapkan kedepan Program Pembinaan terbaru kami, Program Van_O'basan Coffee Angkola Barat dapat menjadi program kolaborasi bersama antara Pemerintah dan pelaku UKM, kedepannya," pungkas Camat. (PS/BERMAWI)