Pencuri Pupuk di Kebun Aek Torop PTPN III Berhasil Di Gagalkan Satpam

/ Rabu, 27 September 2023 / 20.14.00 WIB

 



POSKOTASUMATERA.COM- LABUHANBATU SELATAN

Satuan Pengaman ( Satpam ) bersama management kebun Aek Torop PTP Nusantara III Berhasil menggagalkan pencurian pupuk berjenis NPK Granular sebanyak 7 ( Tujuh)zak  pada Rabu (27/9/23) sekitar Pukul 10.45 wib tepat nya di Afdeling II blok W 22 Kebun Aek Torop. 

Satu orang tersangka atas nama Jadiaman Damanik warga dusun Cikampak desa Aek Batu Kecamatan Torgamba Kabupaten Labuhanbatu Selatan ditangkap bersama satu unit kendaraan truk jenis Cold disel dengan nomor polisi BG 8755 DD yang didalamnya bermuatan 7 zak Pupuk NPK granular milik PTPN III Kebun Aek Torop yang diduga akan dibawah keluar areal kebun Aek Torop menuju Cikampak. 

Manajer Kebun Aek Torop melalui Asisten Personalia Kebun  Hafid Hidayatullah mengatakan bahwa Pupuk sudah diamankan dan pelaku sudah diantar ke Polsek Torgamba untuk diproses lebih lanjut. 


"Pupuk sebayak 7 zak Sudah kita amankan di Pos satu Satpam, selanjutnya akan di aplikasikan kembali ke tanaman yg belum terpupuk, pupuk tidak ada yang hilang, dan Kami Sudah membuat laporan nya ke Polsek Torgamba,"tambah nya. 

Sementara terhadap personil afdeling yg dicurigai bekerjasama dengan pelaku akan kita berikan sanksi sesuai ketentuan perusahaan.

Adapun Surat Tanda Terima Laporan ( STPL)STPL/B/159/IX/2023/SPKT/POLSEK TORGAMBA/POLRES LABUHANBATU SELATAN/POLDA SUMATERA UTARA.
(Tutup penjelasan APK kebun). 

(PS/SAUFI)

Related Posts:

Komentar Anda

:)
:(
=(
^_^
:D
=D
|o|
@@,
;)
:-bd
:-d
:p