POSKOTASUMATERA.COM.KARO- Bupati Karo, Cory Sriwaty Sebayang Launching Penyaluran Cadangan Pangan Pemerintah Untuk Bantuan Pangan (Beras) Tahun 2024 Tahap 1 di Gudang Bulog Desa Sumber Mufakat, Kecamatan Kabanjahe, Kabupaten Karo pada Rabu (31/01/2024).
Pada penyaluran bantuan ini, jumlah Keluarga Penerima Manfaat (KPM) untuk Kabupaten Karo kurang lebih sebanyak 21.339 KPM, bantuan pangan berupa beras diberikan dengan jumlah 10 KG/KPM selama 3 kali pembagian yaitu bulan Januari, Februari dan Maret Tahun 2024. ( PS/ BUDIMAN S)