Jelang Bulan Suci Ramadhan 1446 H, Polres Binjai Razia Sejumlah Lokasi Di Wilayah Hukumnya

/ Kamis, 27 Februari 2025 / 13.19.00 WIB

 


POSKOTASUMATERA.COM-BINJAI-Dalam menyambut datangnya bulan suci ramadhan 1446 H tahun 2025 M ini Polres Binjai melakukan kegiatan razia kos- kosan dan hotel yang berada di Wilayah Hukum Polres Binjai pada rabu(26/02/25) siang.

Kapolres Binjai AKBP Bambang C Utomo melalui Waka Polres Binjai Kompol RD. Firman melibatkan 112 personil yang dibagi dalam dua tim dipimpin oleh Kabag Ops. Kompol Polin Damanik dengan sasaran wilayah razia di Kecamatan Binjai Kota serta Binjai Selatan.

Pelaksanaan razia tersebut Polres Binjai melibatkan personil kodim 0203 LKT, Satpol PP, BNNK dan SubDenpom 1/5-2 untuk bersama- sama melakukan razia penyakit masyarakat (Pekat) berupa kos- kosan yang menyediakan prostitusi, penyalahgunaan narkoba serta kejahatan lainnya di wilayah hukum Polres Binjai.

Pada kegiatan ini, Tim gabungan untuk wilayah Binjai Selatan melakukan razia di perumahan DL Sitorus Jln. Jamin Ginting dan mengamankan sebanyak 3 (tiga) orang perempuan dengan identitas:

1. Nama Salsabillah Maftuna,16 thn., Islam, belum bekerja, alamat Kota Langsa, Prov. Aceh dengan hasil tes urine Positif (+),
2. Nama Sintia Armaya, 22 thn., Islam, belum bekerja, alamat Jln. Sei Lepan 2 Simpang Keramat Kel. Pujidadi Kec. Binjai Selatan dengan hasil tes urine Positif (+),
3. Nama Devi, 18 thn., Islam, belum bekerja, alamat Tandem pasar 2 titi papan dengan hasil tes urine Positif (+).

Sedangkan Tim gabungan di wilayah Binjai kota melakukan razia di kos kosan jln. Tamtama dan mengamankan sebanyak 18 orang dengan rincian sbb:
1. Nama: Ragil Andrea 23 thn., Islam, belum bekerja, alamat Bukit Lawang Kec. Bahorok Kab. Langkat dengan hasil tes urine Positif (+),
2. Nama: Nazira, 17 thn., Islam, belum bekerja alamat Jln. Radana Raya Kel. Berngam Kec. Binjai Kota, dengan hasil tes urine Negative (-),
3. Nama: Reza,  21 thn., Islam, Mahasiswa, alamat, P. Siantar dengan hasil tes urine negative (-),
4. Nama: Frans Passa, 17 thn.,Islam, pelajar, alamat Bukit Lawang Kec. Bahorok Kab. Langkat dengan hasil tes urine negative (-),
5. Nama: Jessika, 20 thn., Islam, Karyawan Swasta, alamat Jln. Melinjau Psr V Tandem Kel. Jati Karya Kec. Binjai Utara dengan hasil tes urine negative (-),
6. Nama: Intan 18 thn., Islam, Karyawan Swasta, alamat Dsn IV Selemak Desa Pertumbukan Kec. Wampu Kab. Langkat dengan hasil tes urine Positif (+),
7. Nama: Wira, 17 thn., Islam, pelajar, alamat Bukit Lawang Kec. Bahorok Kab. Langkat dengan hasil tes urine negative (-),
8. Nama: Khairunnisa, 19 thn., Islam, Karyawan Swasta, alamat Dsn IV Selemak Desa Pertumbukan Kec. Wampu Kab. Langkat dengan hasil tes urine Positif (+).
9. Nama: Egi Pranata, 19 thn., Islam,Tekhnisi Bengkel, alamat: Bukit Lawang Kec. Bahorok Kab. Langkat dengan hasil tes urine Positif (+).
10. Nama: Putri Indah Sari, 23 thn., Islam, belum bekerja, alamat Kec. Bahorok Kab. Langkat dengan hasil tes urine negative (-),
11. Nama: Arfislan, 23 thn., Islam, Ikut Org Tua, alamat: Karangrejo Kec. Stabat Kab. Langkat dengan hasil tes urine Positif (+),
12. Nama: Rendi Ardianto Bangun, 24 thn., Islam, Wiraswasta, alamat Dsn 2 Naman Jahe Ds. Tj. Langkat Kec. Salapian Kab. Langkat dengan hasil tes urine Positif (+),
13. Nama: Nur Aliza, 20 thn., Islam, belum bekerja, alamat Dusun Naman Jahe, Tanjung Langkat Kec. Salapian dengan hasil tes urine negative (-),
14. Nama: Nur Alisa, 20 thn., Islam.
Pekerjaan, Karyawan pabrik, alamat Dusun Naman Jahe, Tanjung Langkat Kec. Salapian dengan hasil tes urine negative (-),
15. Nama: Oktavia Lestari, 20 thn., Islam, belum bekerja, alamat Link VIII Jln. Perniagaan Medan dengan hasil tes urine negative (-),
16. Nama: Bayu Kurniawan, 20 thn. Islam, belum bekerja, alamat, Lingk VII Kel. Pahlawan Kec. Binjai Utara dengan hasil tes urine Positif (+),
17. Nama: Dian Ricardo, 40 thn., Kristen, buruh harian lepas, alamat Villa Payung Teduh dengan hasil tes urine negative (-),
18. Nama: Apriani Ningsih, 17 thn., Islam, pelajar, alamat Kaban Jahe dengan hasil tes urine positif (+).

Jumlah seluruh orang yang diamankan dari dua lokasi sebanyak 13 orang perempuan dengan 5 orang positive menggunakan narkoba dan 8 orang laki2 dengan 5 orang positive menggunakan narkoba, kesemuanya dibawa ke Polres Binjai untuk proses selanjutnya.

Razia gabungan ini merupakan kegiatan yang rutin dilaksanakan terkhusus menjelang bulan suci Ramadhan agar ummat Islam yang melaksanakan ibadah dapat khusuk menjalankannya dan diharapkan juga bisa menimbulkan efek jera bagi para pelaku pelanggaran hukum sehingga menjadikan Kota Binjai sebagai kota yang aman, nyaman dan kondusif.(PS/IG).



Related Posts:

Komentar Anda

:)
:(
=(
^_^
:D
=D
|o|
@@,
;)
:-bd
:-d
:p